Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas - LateLite

Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas

Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas

Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas


1. Mekanisme sistem kekebalan tubuh dalam melindungi tubuh dari serangan mikrobia penyebab penyakit (pathogen) menggunakan komponen berikut ini, kecuali . . .
a. Limfosit
b. Monosit
c. Mastosit
d. Trombosit
e. Protein antimikrobia
Jawaban : D
Pembahasan : di dalam sistem imun tedapat beberapa cara pertahanan yaitu limfosit dan antibody yang spesifik. Sedangkan mososit, mastosit dan protein antimikrobia adalah pertahanan nonspesifik.

2. Sel T supresor merupakan tipe limfosit yang berfungsi . . .
a. Membentuk antibody
b. Menghentikan respons imun
c .Menyerang pathogen yang masuk ke dalam tubuh
d. Menstimulasi pembentukan sel T  lainnya dan sel B plasma
e. Mengingat antigen yang pernah masuk ke dalam tubuh
Jawaban : B
Pembahasan : sel T supresor berfungsi menurunkan dan menghentikan respons imun dengan cara menurunkan produksi antibody dan mengurangi aktivitas sel T pembunuh.

3. Antibody dalam tubuh dihasilkan oleh sel limfosit tipe . . .
a. Sel B plasma
b. Sel T supresor
c. Sel B pembelah
d. Sel T pembantu
e. Sel T pembunuh
Jawaban : A
Pembahasan : sel B plasma berfungsi menghasilkan antibodi dalam tubuh.

4. Apa yang dimaksud dengan vaksinisasi . . .
a. Membunuhan pathogen
b. Proses pemberian vaksin ke tubuh
c. Menyalurkan pathogen
d. Merusak tubuh pathogen
e. Semua jawaban salah
Jawaban : B
Pembahasan : vaksinisasi adalah proses pemberian vaksin ke dalam tubuh. Vaksin merupakan siapan antigen yang diberikan secara oral atau melalui suntikan untuk merangsang mekanisme pertahanan tubuh terhadap pathogen.

5. Fungsi dari sel B pembelah adalah . . .
a. Membentuk antibody
b. Mengingat antigen yang pernah  masuk
c. Membentuk sel B plasma dan sel B pengingat
d. Menyerang pathogen
e. Menurunkan produksi antibody
Jawaban : C
Pembahasan : sel B pembelah berfungsi membentuk sel B plasma dan sel B pengingat.

6. Suatu mekanisme pertahanan yang dilakukan oleh sel-sel fagosit dengan jalan mencerna mikrobia/partikel asing disebut . . .
a. Antibody
b. Limfosit
c. Inflamasi
d. Fagositosis
e. Interferon
Jawaban : D
Pembahasan : fagositosis adalah suatu mekanisme pertahanan yang dilakukan oleh sel-sel fagosit dengan jalan mencerna mikrobia/partikel asing. Sle fagosit terdiri atas dua jenis yaitu fagosit mononuclear dan polimorfonuklear.

7. Autoimunitas mengakibatkan beberapa penyakit di bawah ini, kecuali . . .
a. Diabetes mellitus
b. Myasthenia
c. Addison’s disease
d. Lupus
e. Aids
Jawaban : E
Pembahasan : autoimunitas menyebabkan penyakit diabetes mellitus, myasthenia, addison’s disease, dan lupus. sedangkan aids penyakit yang disebabkan oleh melemahnya kekebalan tubuh.

8. Beberapa cara kerja antibody, di antara pilihan di bawah mana yang berfungsi menghalangi tempat pengikatan virus adalah . . .
a. Fiksasi
b. Vaksinasi
c. Prespitasi
d. Netralisasi
e. Aglutinasi
Jawaban : D
Pembahasan : netralisasi bertugas menghalangi tempat pengikatan virus, membungkus bakteri dan atau opsonisasi

9. Kekebalan seluler melibatkan sel T yang bertugas . . .
a. Menyerang sel –sel tubuh yang terinfeksi
b. Memakan pathogen
c. Menghancurkan patugen
d. Menghambat pathogen
e. Semua jawaban salah
Jawaban : A
Pembahasan : pada kekebalan seluler melibatkan sel T yang bertugas menyerang sel-sel asing atau jaringan tubuh yang terinfeksi secara langsung.

10. Senyawa yang berperan dalam proses penghancuran bakteri adalah . . .
a. Lisozim
b. Antigen
c. Antibody
d. Histamin
e. Protein komplemen
Jawaban : D
Pembahasan : jaringan mengalami luka. Adanya kerusakan jaringan mengakibatkan pathogen mampu melewati partahanan tubuh untuk menginfeksi sel-sel tubuh. Jaringan yang terinfeksi akan merangsang mastosit mengeluarkan histamine dan prostaglandin.

11. Mekanisme sistem kekebalan tubuh dalam melindungi tubuh dari serangan mikrobia penyebab penyakit (pathogen) menggunakan komponen berikut ini, kecuali . . .
a. Limfosit
b. Monosit
c. Mastosit
d. Trombosit
e. Protein antimikrobia
Jawaban : D
Pembahasan : di dalam sistem imun tedapat beberapa cara pertahanan yaitu limfosit dan antibody yang spesifik. Sedangkan mososit, mastosit dan protein antimikrobia adalah pertahanan nonspesifik.

12. Sel T supresor merupakan tipe limfosit yang berfungsi . . .
a. Menghentikan respons imun
b. Menyerang pathogen yang masuk ke dalam tubuh
c. Menstimulasi pembentukan sel T lainnya dan sel B plasma
d. Mengingat antigen yang pernah masuk ke dalam tubuh
e. tidak berfungsi
Jawaban : A
Pembahasan : sel T supresor berfungsi menurunkan dan menghentikan respons imun dengan cara menurunkan produksi antibody dan mengurangi aktivitas sel T pembunuh.

13. Mekanisme sistem kekebalan tubuh dalam melindungi tubuh dari serangan mikrobia penyebab penyakit (pathogen) menggunakan komponen berikut ini, kecuali . . .
a. Limfosit
b. Monosit
c. Mastosit
d. Trombosit
e. Protein antimikrobia
Jawaban : D
Pembahasan : di dalam sistem imun tedapat beberapa cara pertahanan yaitu limfosit dan antibody yang spesifik. Sedangkan monosit, mastosit dan protein antimikrobia adalah pertahanan nonspesifik.

14. Apa yang dimaksud dengan vaksinisasi . . .
a. Membunuhan pathogen
b. Proses pemberian vaksin ke tubuh
c. Menyalurkan pathogen
d. Merusak tubuh pathogen
e. Semua jawaban salah
Jawaban : B
Pembahasan : vaksinisasi adalah proses pemberian vaksin ke dalam tubuh. Vaksin merupakan siapan antigen yang diberikan secara oral atau melalui suntikan untuk merangsang mekanisme pertahanan tubuh terhadap pathogen.

15. Autoimunitas mengakibatkan beberapa penyakit di bawah ini, kecuali . . .
a. Diabetes mellitus
b. Myasthenia
c. Addison’s disease
d. Lupus
e. AIDS
Jawaban : E
Pembahasan : autoimunitas menyebabkan penyakit diabetes mellitus, myasthenia, addison’s disease, dan lupus . sedangkan aids penyakit yang disebabkan oleh melemahnya kekebalan tubuh.

16. Beberapa cara kerja antibody, di antara pilihan di bawah mana yang berfungsi menghalangi tempat pengikatan virus adalah . . .
a. Fiksasi
b. Vaksinasi
c. Prespitasi
d. Netralisasi
e. Aglutinasi
Jawaban : D
Pembahasan : netralisasi bertugas menghalangi tempat pengikatan virus, membungkus bakteri dan atau opsonisasi

17. Kekebalan seluler melibatkan sel T yang bertugas . . .
a. Menyerang sel –sel tubuh yang terinfeksi
b. Memakan pathogen
c. Menghancurkan patugen
d. Menghambat pathogen
e. Semua jawaban salah
Jawaban : A
Pembahasan : pada kekebalan seluler melibatkan sel T yang bertugas menyerang sel-sel asing atau jaringan tubuh yang terinfeksi secara langsung.

18. Fungsi limfosit adalah untuk....
a. Pembentuk antibody
b. Menguraikan antigen
c. Menghancurkan antigen
d. Menurunkan jumlah antibody
e. Memakan kuman penyakit
Jawaban : A
Pembahasan : fungsi limfosit adalah sebagai pembentuk antibodi

19. Garis pertahanan pertama pada system pertahanan tubuh nonspesifik adalah...
a. kulit dan membrane mukosa
b. kulit dan sel fagosit
c. protein anti mikroba dan membrane mukosa
d. limfosit dan antibody
e. kulit dan antibody
Jawaban : A
Pembahasan: kulit dan membran mukosa merupakan garis pertahanan pertama pada sistem tubuh nonspesifik

20. Sistem kekebalan tubuh nonspesifik internal sangat tergantung pada...
a. sel limfosit B
b. limfosit T
c. antibody
d. lisozim
e. sel fagosit
Jawaban : E
Pembahasan: sel fagosit berguna untuk menelan patogen dalam sistem kekebalan tubuh

21. Sekelompok antimikroba yang terdiri atas 21 protein serum dan termasuk ke dalam pertahnan nonspesifik dikenal dengan nama...
a. system kekebalan
b. system komplemen
c. interferon
d. antigen
e. antibody
Jawaban : C
Pembahasan: interferon adalah sekelompok antimikroba yang terdiri atas 21 protein serum dan termasuk ke dalam pertahnan nonspesifik

22. Molekul asing yang mendatangkan suatu respon spesifik dari sitem kekebalan tubuh disebut....
a. pirogen
b. limfosit T penolong
c. limfosit B
d. antigen
e.antibody
Jawaban : D
Pembahasan: antigen merupakan molekul asing yang mendatangkan suatu respon spesifik dari sitem kekebalan tubuh disebut

23. Perkembangan limfosit T terjadi di sumsum tulang, sedangkan pematangannya terjadi di...
a. sumsum tulang
b. pembuluh darah
c. kelenjar timus
d. sel induk
e. jaringan limfa
Jawaban : C
Pembahasan: kelenjar timus merupakan tempat dimana terjadi pematangan limfosit T

24. Jenis limfosit T yang berfungsi menghancurkan sel yang telah terinfeksi adalah...
a. Limfosit T penolong
b. Limfosit T sitotoksik
c. Limfosit T supresor
d. Limfosit T memori
e. Limfosit T helper
Jawaban : B
Pembahasan: Jenis limfosit T yang berfungsi menghancurkan sel yang telah terinfeksi adalah limfosit T sitotoksik

25. Respon kekebalan yang bukan termasuk mekanisme pembuangan antigen oleh antibody...
a. kekebalan seluler
b. kekebalan humoral
c. kekebalan buatan
d. kekebalan pasif
e. kekebalan nonspesifik
Jawaban : A
Pembahasan: kekebalan seluler bukan termasuk mekanisme pembuangan antigen oleh  antibodi

26. Garis pertahanan pertama pada system pertahanan tubuh nonspesifik adalah…
a. kulit dan membrane mukosa
b. kulit dan sel fagosit
c. protein anti mikroba dan membrane mukosa
d. limfosit dan antibody
e. kulit dan antibody

27. Sistem kekebalan tubuh nonspesifik internal sangat tergantung pada…
a. sel limfosit B
b. limfosit T
c. antibody
d. lisozim
e. sel fagosit

28. Sekelompok antimikroba yang terdiri atas 21 protein serum dan termasuk ke dalam pertahnan nonspesifik dikenal dengan nama…
a. system kekebalan
b. system komplemen
c. interferon
d. antigen
e. antibody

29. Molekul asing yang mendatangkan suatu respon spesifik dari sitem kekebalan tubuh disebut….
a. pirogen
b. limfosit T penolong
c. limfosit B
d. antigen
e. antibody

30. Perkembangan limfosit T terjadi di sumsum tulang, sedangkan pematangannya terjadi di…
a. sumsum tulang
b. pembuluh darah
c. kelenjar timus
d. sel induk
e. jaringan limfa

Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas Contoh Soal dan Pembahasan Bab Imunitas Reviewed by Gemilang on June 01, 2017 Rating: 5
Powered by Blogger.